KONSELING REHABILITASI NARKOBA
Mekanis Konseling Rehabilitasi Narkoba Di Sat Resnarkoba Polrestabes Palembang

By Admin; di baca: 555 03 Mar 2021, 14:47:49 WIB RESNARKOBA
KONSELING REHABILITASI NARKOBA


1. APABILA ANDA MENGETAHUI REKAN ATAU KELUARGA ANDA MENJADI KORBAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA, ATAU BAHKAN ANDA SENDIRI MENJADI KORBAN PENYALAH GUNAAN NARKOBA DAN INGIN DI REHABILITASI.


2. MARI SECARA PRO AKTIF AJAK REKAN ATAU KELUARGA ANDA TERSEBUT KE RUANG KONSELING SAT NARKOBA POLRESTABES PALEMBANG.

3. SETELAH DI KONSELING SAT NARKOBA POLRESTABES PALEMBANG KORBAN AKAN MELAKUKAN WAWANCARA DENGAN ANGGOTA POLRI YANG DI TUNJUK. PADA SAAT WAWANCARA KORBAN DAN KELUARGA PENYALAHGUNAAN NARKOBA AKAN MENDAPATKAN INFORMASI TERKAIT TAHAPAN REHABILITASI DAN KEMUDIAN KORBAN MENGISI FORMULIR DAN KUISIONER.

4. SETELAH MELAKUKAN WAWANCARA DAN PENGISIAN FORMULIR, KONSELOR AKAN MEMBUATKAN SURAT PENGANTAR KE BNN PROV SUMSEL.

5. TAHAPAN BERIKUTNYA KORBAN DAN KELUARGANYA AKAN DI ANTAR OLEH KONSELOR KE KANTOR BNNP SUMSEL UNTUK MENGIKUTI PROGRAM REHABILITASI DARI BNNP SUMSEL.

MARI BERSAMA KITA LAWAN SEGALA BENTUK PENYALAH GUNAAN NARKOTIKA, MULAI DARI DIRI KITA SENDIRI.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment