RAPAT KOORDINASI LINTAS SEKTOR PENEGAKAN HUKUM TINDAK PIDANA OBAT DAN MAKANAN TAHUN 2018
RAPAT KOORDINASI LINTAS SEKTOR PENEGAKAN HUKUM TINDAK PIDANA OBAT DAN MAKANAN TAHUN 2018 DI KOTA PALEMBANG

By Admin 13 Des 2018, 13:07:46 WIB RESKRIM
RAPAT KOORDINASI LINTAS SEKTOR PENEGAKAN HUKUM TINDAK PIDANA OBAT DAN MAKANAN TAHUN 2018

RAPAT KOORDINASI LINTAS SEKTOR PENEGAKAN HUKUM TINDAK PIDANA OBAT DAN MAKANAN TAHUN 2018 DI KOTA PALEMBANG

 

Pelaksanaan  tanggal 12 Desember 2018

Tempat Di Hotel Wyndham OPI Palembang

Peserta :

1. PPNS DISPERINDAG KOTA PALEMBANG

2. POLRES JAJARAN POLDA SUMSEL

3. SATPOL PP KOTA PALEMBANG

4. KEJAKSAAN NEGERI PALEMBANG

5. BPOM KOTA PALEMBANG

Pembahasan

"Tujuan dilaksanakannya kegiatan pertemuan ini adalah untuk memperoleh kesamaan pemahaman dan menentukan strategi untuk penegakan hukum tindak pidana obat dan makanan di era revolusi industri 4.0,"

Dengan secara bersama – sama harus mengantisipasi dampak kemajuan revolusi industri serta mewaspadai celah yang disalahgunakan penjahat dengan membangun kerja sama lintas sektor yang kokoh dan melakukan upaya terobosan yang tepat untuk melawan peredaran produk obat dan makanan ilegal. " Kerja sama BPOM Kota Palembang dengan Polri khususnya Polresta Palembang dan Pengadilan Negeri Palembang  serta Instansi terkait lainnya di Kota Palembang telah terjalin baik khususnya dalam penindakan dan penegakan hukum. 

Baca Lainnya :




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment